assalamualaikum warahmatullahi wabarakatuh
Tahun 2020 karena banyak permintaan untuk survei akhirnya saya membuat Konsultan Bernama Raja Survei Indonesia(RSI). Alhamdulilah tahun kemarin RSI bisa Menjelajah 3 kota , 1 kota konsultasi dan mentoring dan 1 kota lagi pembelian alat jadi total 5 kota. Kota apa sajakah itu?dibawah ini akan saya bahasdan lebih detailnya di posting selanjutnya :
- Kabupaten Mandailing Natal (September 2020)

- Kota Tarakan ( Oktober 2020)

- Kabupaten Sumedang (Oktober – Januari 2021)

- Kab. Pinrang (Desember 2020)

- Kota Mobagu (Desember 2020)

Alhamdulilah semua kehendak Allah untuk mempercayakan pekerjaan ini sebagai ibadah untuk memberikan data terbaik dan jasa terbaik untuk mereka semua, semoga data yang saya hasilkan dapat membantu masyarakat dan dinas terkait 🙂 .